Cara Reset Kata Kunci pada Akun PUPNS

Berikut dibawah ini merupakan cara me-reset kata kunci pada akun PUPNS :

1. Jika PNS lupa kata kunci (password), klik link Lupa Kata Kunci kemudian isikan NIP Baru (18 Digit) dan Nomor Register kemudian klik tombol "LANJUT" lihat gambar.

2. Kemudian isikan jawaban pertanyaan rahasia kemudian klik tombol "OK" maka akan ditampilkan form untuk mengganti kata kunci (password) akan ditampilkan.

3. Isilah Kata Kunci dan Konfirmasi Kata Kunci Baru Anda, kemudian klik tombol "OK"


Maka akan ditampilkan konfirmasi bahwa Kata Kunci (Password) telah diganti.

4. Klik tombol "LOGIN" untuk kembali ke form login.

5. Jika lupa jawaban pertanyaan, klik link Lupa Jawaban, form isian untuk jawaban pertanyaan pengaman akan ditampilkan seperti gambar berikut ini :


6. Kemudian klik tombol "OK" sehingga jawaban pertanyaan pengaman akan ditampilkan seperti berikut ini :

Setelah berhasil Kami harap jangan lupa lagi y!!!!
0 Komentar untuk "Cara Reset Kata Kunci pada Akun PUPNS"

Back To Top